Friday, May 22, 2009

Install ubuntu server 8.04 at Virtual Box

Melanjutkan coretan sebelumnya, sekarang akan saya tuliskan hasil trial "install Ubuntu server 8.04 di Virtualbox. Kenapa saya memerlukan Virtual box karena saya menginginkan zimbra jalan di sme dalam satu PC dan itu hanya bisa dilakukan dengan virtualisasi. dan nanti nya zimbra ini akan memakai authentikasi dari LDAPnya SME server.

sebelum nya, aktifkan SSH conection untuk meremote Virtualbox Server Host, selanjutnya :

1. ketik perintah dibawah untuk pindah ke derektori tempat VBoxHeadless
#cd /usr/bin

2. Membuat Virtual mesin ubuntu
#VBoxManage createvm "ubuntu" -register

3. Menstting parameter VM untuk OS Ubuntu
#VBoxManage modifyvm "ubuntu" -memory "512MB" -acpi on -pae on -boot1 dvd -nic1 bridged -bridgeadapter eth0

4. membuat Virtual hardisk untuk VM kita
#VBoxManage createvdi -filename "ubuntu.vdi" -size 30000 -register

5. mengalokasikan VDI yg baru dibikin sebagai fvirtual hardisk yang pertama dari VM
#VBoxManage modifyvm "ubuntu" -hda "ubuntu.vdi"

6. mendaftarkan ISO yang berisi OS yang akan kita install dalam hal ini "ubuntu server 8.04"
#VBoxManage registerimage dvd /root/ubuntu-8.04.2-server-i386.iso

7. Meletakkan ISO ke VM sehingga bisa di booting
#VBoxManage modifyvm "ubuntu" -dvd /root/ubuntu-8.04.2-server-i386.iso

8. jalankan VM dengan perintah VBoxHeadless
#VBoxHeadless -startvm "ubuntu"

9. Buka PC client dan jalankan remote Desktop Connection dan coba konek ke server
dan akan terlihat proses instalasi Ubuntu server..

dan lakukan step berikutnya utuk instalasi Ubuntu server.

10. setelah selesai instalasi ubuntu ketik perintah berikut
#VBoxManage modifyvm "ubuntu" -dvd none

Selamat Mencoba

Virtual Box at SME 7.4

Berikut ini langkah untuk meninstall VBox di SME 7.4

1. download package berikut ini
wget ftp://ftp.pbone.net/mirror/www.whiteboxlinux.org/whitebox/4/en/updates/i386/alsa-lib-1.0.6-5.RHEL4.i386.rpm
wget ftp://ftp.pbone.net/mirror/ftp.centos.org/4.7/os/x86_64/CentOS/RPMS/SDL-1.2.7-8.i386.rpm
wget http://download.virtualbox.org/virtualbox/2.2.2/VirtualBox-2.2.2_46594_rhel4-1.i386.rpm
wget http://kevinps2003.tripod.com/vboxdrv-2.2.2.tar.gz

2. Install package yang dibutuhkan oleh virtualbox
rpm -Uvh alsa-lib-1.0.6-5.RHEL4.i386.rpm
rpm -Uvh SDL-1.2.7-8.i386.rpm

3. buat group "vboxusers" di sme server manager
4. buat Ibays untuk virtualbox files dengan nama "virtualbox" dan Set Group to ‘vboxusers’ and User Access ke ‘read=group, write=group’.
5. Install Virtual Box dengan perintah berikut;
rpm -Uvh VirtualBox-2.2.2_46594_rhel4-1.i386.rpm
abaikan jika ada pesan error

6. Extract files vboxdrv-2.2.2.tar.gz
tar -zxvf vboxdrv-2.2.2.tar.gz

7. Copy virtualbox drivers
cp vboxdrv.ko /lib/modules/2.6.9-78.0.8.EL/
cp vboxnetflt.ko /lib/modules/2.6.9-78.0.8.EL/

8. rubah module permissions and owner
chown root:root /lib/modules/2.6.9-78.0.8.EL/vboxdrv.ko
chown root:root /lib/modules/2.6.9-78.0.8.EL/vboxnetflt.ko
chmod 644 /lib/modules/2.6.9-78.0.8.EL/vboxdrv.ko
chmod 644 /lib/modules/2.6.9-78.0.8.EL/vboxnetflt.ko

9. lakukan test module kernel jika tidak ada pesan kesalahan bisa dilanjutkan untuk prosesberikutnya
insmod /lib/modules/2.6.9-78.0.13.EL/vboxdrv.ko
insmod /lib/modules/2.6.9-78.0.13.EL/vboxnetflt.ko

10. verifikasi kernel modules telah dipangil
lsmod | grep vbox

dan hasilnya seperti ini
vboxnetflt 78504 0
vboxdrv 100008 1 vboxnetflt

11. Unload kernel
rmmod vboxnetflt
rmmod vboxdrv

12. Jalankan DEPMOD untuk menngecek keterkaitan modules
depmod -a /lib/modules/2.6.9-78.0.8.EL/vboxnetflt.ko

13. Lakukan test bahwa module kernel telah terpangil dengan benar
modprobe vboxnetflt

14. Periksa kembali bahwa module telah terpangil
lsmod | grep vbox

dan hasilnya seperti ini
vboxnetflt 78504 0
vboxdrv 100008 1 vboxnetflt

15. buang file yang tidak diperlukan
rm /etc/vbox/module_not_compiled

16. Set Environment Variable
export VBOX_USER_HOME=/home/e-smith/files/ibays/virtualbox/files/.VirtualBox

17. permanenkan setting Environment Variable
nano /etc/profile.d/vboxpath.sh

dan tambahkan 2 baris berikut ini
# /etc/profile.d/vboxpath.sh - Set Virtual Box Settings Location
export VBOX_USER_HOME=/home/e-smith/files/ibays/vbox_files/files/.VirtualBox

rubah hak accesnya menjadi executable
chmod 755 /etc/profile.d/vboxpath.sh

18. periksa kembali setting environment variable telah benar
echo $VBOX_USER_HOME

hasilnya harus seperti ini
/home/e-smith/files/ibays/vbox_files/files/.VirtualBox

19. Sekarang anda bisa membuat Virtual machine anda sendiri

berikatnya saya akan tulis cara instal Ubuntu 8.04 Server di virtual box

Tuesday, May 19, 2009

Zimbra + External LDAP (SME LDAP)

Zimbra .... emg menarik untuk di sejajarkan dengan Ms E. dengan fungsi yg sama dengan Ms E maka sangat layak untuk di implementasikan di company yg mw berhemat. Kali ini saya akan menuliskan hasil trial untuk bikin SSO di SME dan Zimbra.

pertama kita harus menginstall samba ldap di SME server kita, untuk itu bisa merefer ke link berikut ini http://wiki.contribs.org/LDAP

-Selanjutnya di log in ke zimbra dan masuk pada configure authentication
-pilih external LDAP di authentication mode > next
isikan sesuai domain anda


-terus tekan Next 2 kali
- isikan user dan password dari SME server anda
- click test (akan terliaht massage sucsesfull authenticatn)
_ finish

setelah selesai buat user di zimbra yang sama dengan user di sme, maka sekarang user di SME akan bisa login di zimbra.

met mencoba.